Ketika Anak PAUD dan TK Rindu Kembali ke Sekolah
WARTAPARAHYANGAN.COM CIANJUR — SEJAK Corona mewabah di Indonesia, setahun lalu, kegiatan belajar-mengajar (KBM) dari PAUD/ TK hingga Perguruan Tinggi menjadi carut marut. Belajar secara tatap muka terpaksa dihentikan dengan alasan antisipasi atas meningkatnya penyebaran virus Corona. Demi keselamatan, apapun memang harus dilakukan. Corona atau Covid-19 memang telah menjadi pandemic menakutkan abad ini bagi siapa pun. […]